Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

Minggu, 01 November 2015

Tari Lenggasor

Tari Lenggasor
Tari Lenggasor adalah tarian asli purbalingga yang diciptakan oleh Susiati, dan diiringi oleh grup calung Wisanggeni Purbalingga. Penata musik tari Lenggasor adalah Wendo setyono yang merupakan penata musik calung Wisanggeni Purbalingga
Tari Lenggasor merupakan tarian asli Purbalingga yang diciptakan oleh Susiati. Tari Lenggasor ini sangat nampak kekhasanya, energik dan lincah. Setiap pentas, gerakan kaki, kepala, tangan dan pinggul penari selalu membuat penonton berdecak kagum dan mendapatkan tepuk tangan meriah diakhir pementasan.Berbagai permintaan pementasanpun menjadi bukti minat masyarakat untuk tari Lenggasor asli Purbalingga ini mulai dari kementrian sampai dengan menjadi perwakilan Jawa Tengah di berbagai ajang bergengsi. Dari bandara halim Perdana Kusumah, ParadeTari Nusantara di TMII, kota Bandung, Semarang tak luput dari pementasan tari Lenggasor ini. Berbagai penghargaanpun telah diraih grup tari Lesanggor ini yang dibina Dinbudparpora dalam Grup Wisanggeni pimpinan Drs.Kuncoro.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

Blogroll

About